DID Awal Kebangkitan Desain Interior di Indonesia



Dalam dunia desain tidak mengenal istilah kata terlambat… So, kayaknya tidak terlambat juga kalo rubrik kali ini akan membahas tentang acara Indonesia's Interior Design Exhibition and Conference di Jakarta pada Tgl. 5 - 8 September 2012 yang lalu.


Pameran dan konferensi yang digelar untuk kedua kalinya ini dipersembahkan oleh Himpunan Desainer Interior Indonesia (HDII) yang bekerja sama dengan Dyandra Promosindo. Desain.ID 2012 kali ini mengusung tema Cosmic: Design in Extra-Ordinary Means, pengunjung bisa melihat-lihat beberapa karya unik yang menyita banyak perhatian. Tak hanya produknya, tapi juga masing-masing stan pameran pun dibangun dengan bentuk-bentuk yang tak kalah unik dan menarik. Selain para desainer interior, acara ini juga diramaikan oleh para konsultan, kontraktor, penyedia jasa, produsen, mahasiswa dan media masa.


Desain.ID (DID) adalah even akbar Pameran dan Konferensi Desain Interior di Indonesia, yang ditetapkan akan diadakan setiap dua tahun sekali. DID bertujuan untuk membuat standar/patokan bagi perkembangan desain interior bangsa di tanah air yang tercinta ini. Dimana dengan even ini akan bisa membawa pemikiran-pemikiran bangsa yang lebih kreatif dan terarah secara bersama-sama, sehingga pementasan desain yang inovatif dan semangat hidup ini bisa ditampilkan secara global kepada dunia.

Desain.ID adalah platform yang merakit desainer dan ahli lain yang terkait, dengan tujuan untuk memperoleh sinergi, apresiasi dan kesadaran terhadap profesi desain interior yang lebih baik. Desain.ID berpotensi akan berkembang sebagai pintu gerbang inspirasi bagi semua komunitas yang bersemangat dan kreatif.

Dengan merangkul warisan yang kaya di Indonesia dan keragaman, Desain.ID juga akan menantang para desainer nasional dan internasional menjadikannya sebagai budaya cerdas agar lebih berani untuk menampilkan ide-ide segarnya, yang pada akhirnya akan meningkatkan industri desain interior untuk berbagi output yang positif terhadap pertumbuhan ekonomi.










Pokoke selamat atas kesuksesannya… Bravo for DID 2012

Bagi teman-teman desainer terus berkreasi dan tetap semangat!





Rubrik ini didukung penuh oleh cat tembok tinting: Kem-Tone, Spectrum dan ColorTone.


COMMENTS

Name

Action,3,Animals,1,arsitek,12,Artist,2,Berita,17,Bisnis,2,Cat,9,Creativity,25,Curhat,1,Dekorasi,224,Distributor,1,Event,10,Eyes,2,Feng Shui,31,History,17,Hot Topics,176,Ide,33,Ideas,58,Imlek,16,Info,174,Infotech,3,Kaleng,1,Kreasi,31,Kuis,1,Kuliner,4,Label,1,Latest News,3,Mkt4U,12,Mudik,12,Penting,8,Polyurethane,1,Powder Coating,4,Produk,8,Produk Baru,4,Project,4,Promo,16,Quiz,5,Reviews,1,Seri Rumah,436,Services,3,Shio,98,Solusi,21,Test,5,Tinting,5,Tips,379,trend,24,Ucapan,43,Umum,19,Valentine,6,Video,2,Warna,70,Waterproofing,2,Widget Blog,1,Zodiac,2,
ltr
item
SCI Pusat: DID Awal Kebangkitan Desain Interior di Indonesia
DID Awal Kebangkitan Desain Interior di Indonesia
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiQYfqbDxsMOU7lK58K1DerLtN0kOUQKKThkH577OIzD__iHloedHCLNse2jdcdt8ZVj01ki2Jc-A4IdkZOJliTjus-S20xy4NI4jRurq-Vd4kHtf5HOWo3Q53gHtF1E6CE8a0TyMMpDr6m/s320/DID2012.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiQYfqbDxsMOU7lK58K1DerLtN0kOUQKKThkH577OIzD__iHloedHCLNse2jdcdt8ZVj01ki2Jc-A4IdkZOJliTjus-S20xy4NI4jRurq-Vd4kHtf5HOWo3Q53gHtF1E6CE8a0TyMMpDr6m/s72-c/DID2012.jpg
SCI Pusat
https://sci-pusat.blogspot.com/2012/09/did-awal-kebangkitan-desain-interior-di.html
https://sci-pusat.blogspot.com/
https://sci-pusat.blogspot.com/
https://sci-pusat.blogspot.com/2012/09/did-awal-kebangkitan-desain-interior-di.html
true
6744560664161843330
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy