Spectrum: Efek Warna pada Ruangan Mungil (part 3)



Sejak keberadaan rubrik bagian 1 dan 2 dipublikasikan ternyata banyak yang menanyakan bagaimana caranya agar ruangan terasa berbeda dan terpisah satu sama lainnya. Pada awalnya agak sulit juga memahami maksud dari pertanyaan tersebut... tetapi ternyata inilah maksud dari pertanyaan tersebut:


Rubrik kali ini adalah tentang bagaimana jika kita ingin memisahkan ruangan berdasarkan fungsinya. Jika rumah Anda besar hal tersebut tidaklah sulit, Anda bisa menggunakan media dinding atau sekat/partisi sebagai pemisah antar ruangan yang berbeda fungsi.

Tetapi bagi rumah yang mungil maka hal tersebut terasa cukup sulit dilakukan dan permasalahan ini sering terjadi jika dalam satu ruangan, Anda ingin membaginya menjadi dua fungsi ruangan tanpa harus menggunakan sekat/partisi atau dinding. Ruangan ini biasanya diperuntukkan untuk ruang keluarga dengan ruang makan, kamar tidur dengan ruang kerja, dan dapur dengan ruang makan berada dalam satu ruangan.

Caranya adalah dengan menggunakan prinsip desain open layout dan permainan warna, dimana tanpa sekat sekalipun penampilan paduan warna akan tetap serasi. Komposisi harmonisasi warna bisa Anda lihat pada fandeks warna Spectrum, dan Anda cukup memilih dua warna kontras yang berbeda satu sama lainnya, kemudian aturlah komposisi warna pada lantai dan furniture/perabotannya, sehingga memberikan kesan berbeda yang terbaca dengan jelas.


sumber pic: dari berbagai sumber.


Rubrik ini didukung penuh oleh cat tembok tinting Spectrum.


Baca juga:
"Spectrum: Efek Warna pada Ruangan Mungil (part 1)" disini!.
"Spectrum: Efek Warna pada Ruangan Mungil (part 2)" disini!.
"Kuliner Walls Yuk...!!" disini!.
"Kuliner Warna Yuk...!!" disini!. 
"Trend Warna Indonesia 2013: Pelangi Nusantara" disini!
"Spectrum Color Expressions 2013" disini!
"2013 Color Forecast" disini!
"About Tinting: Cat Tembok Spectrum" disini!.





COMMENTS

Name

Action,3,Animals,1,arsitek,12,Artist,2,Berita,17,Bisnis,2,Cat,9,Creativity,25,Curhat,1,Dekorasi,224,Distributor,1,Event,10,Eyes,2,Feng Shui,31,History,17,Hot Topics,176,Ide,33,Ideas,58,Imlek,16,Info,174,Infotech,3,Kaleng,1,Kreasi,31,Kuis,1,Kuliner,4,Label,1,Latest News,3,Mkt4U,12,Mudik,12,Penting,8,Polyurethane,1,Powder Coating,4,Produk,8,Produk Baru,4,Project,4,Promo,16,Quiz,5,Reviews,1,Seri Rumah,436,Services,3,Shio,98,Solusi,21,Test,5,Tinting,5,Tips,379,trend,24,Ucapan,43,Umum,19,Valentine,6,Video,2,Warna,70,Waterproofing,2,Widget Blog,1,Zodiac,2,
ltr
item
SCI Pusat: Spectrum: Efek Warna pada Ruangan Mungil (part 3)
Spectrum: Efek Warna pada Ruangan Mungil (part 3)
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi5OgL9QMqVy92YRfTDlKnc2SIryVZqpxPez7fGzZNRAO0WOPYTp4xGQs6gdZck2AbfkNw9ghdWfsHp38FFaajdIwiWIsv__uqDERHXUz0ydnLRDQuubCFd2remnhB7KH1QU0xbVTrAKqgz/s1600/small_apartment.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi5OgL9QMqVy92YRfTDlKnc2SIryVZqpxPez7fGzZNRAO0WOPYTp4xGQs6gdZck2AbfkNw9ghdWfsHp38FFaajdIwiWIsv__uqDERHXUz0ydnLRDQuubCFd2remnhB7KH1QU0xbVTrAKqgz/s72-c/small_apartment.jpg
SCI Pusat
https://sci-pusat.blogspot.com/2012/08/spectrum-efek-warna-pada-ruangan-mungil_23.html
https://sci-pusat.blogspot.com/
https://sci-pusat.blogspot.com/
https://sci-pusat.blogspot.com/2012/08/spectrum-efek-warna-pada-ruangan-mungil_23.html
true
6744560664161843330
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy